METODE PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP PENEGAKAN DISIPLIN DAN PEMBENTUKAN AKHLAK MAHASISWA STIT AL- HILAL SIGLI
Abstract
Penelitian ini meneliti tentang metode pendidikan agama Islam terhadap penegakan disiplin dan pembentukan akhlak mahasiswa, Melihat kenyataan yang terjadi sangat berbeda dari yang diharapkan, sekarang masih sangat banyak Mahasiswa yang melanggar disiplin Kampus, Mahasiswa suka bolos tidak mengikuti jadwal belajar sebagaimana mestinya ,masuk Kampus tidak tepat waktu, tidak membuat Pekerjaan rumah (PR), melawan dengan Dosen, dan tidak menjaga kebersihan diKampus. Bahan penelitian diperoleh melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian membuktikannya Metode PAI Terhadap Penegakan Disiplin Dan Pembentukan Akhlak Mahasiswa, berjalan sesuai apa yang diinginkan, penggunaan Metode PAI dan menciptakan Akhlak Mahasiswa sangat tergantung kepada keseriusan serta langkah-langkah yang dilakukan oleh Dosen untuk menegakkan kedisiplinan Mahasiswa, hal ini dikarenakan respon yang terlihat dari upaya pemahaman Mahasiswa yang di amati oleh peneliti telah menunjukkan adanya perubahan yang positif, peningkatan kemampuan pemahaman yang terjadi dari para Mahasiswa secara perlahan dan efektif.
References
. H. (2019). Pembinaan Akhlak Mahasiswa Melalui Unit Kegiatan Mahasiswa Lembaga Dakwah Kampus (Studi Kasus Di Universitas Hasanuddin Makassar). Gema Pendidikan, 26(2), 39. https://doi.org/10.36709/gapend.v26i2.8178
Bastomi, H. (2017). Pendidikan Karakter Dalam Pembentukan Akhlak Anak Pra Sekolah. Elementary, 5(1), 84–109.
Carolus Borromeus Mulyatno. (2022). Jurnal Pendidikan dan Konseling ٥ م ل ع ي م ل ا م ن سن ل ۡ ِ ل ق ل ٱ ِ ب م ل ع ي ِ ل َّ ٱ ِ ٱ م ل ع ٤ م. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4, 1349–1358.
Dwiastuti, N., Suhardini, A. D., & Aziz, H. (2019). Penerapan Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Based Learning) pada Mata Pelajaran PAI dan Budi Pekerti. Prosiding Pendidikan Agama Islam, 5, 174–180.
Fince, Ramadhan, A., & Gagaramusu, Y. (2015). Penerapan Metode Demonstrasi untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Materi Penyebab Benda Bergerak di Kelas I SD Kecil Pangi Kecamatan Parigi Utara Kabupaten Parigi Moutong. Jurnal Kreatif Tadulako Online, 3(1), 1–22.
Firmansyah, Iman, M. (2019). Pendidikan Agama Islam: Pengertian, Tujuan, Dasar Dan Fungsi. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 17(2), 79–90.
Hajriyah, H. (2020). MODERNISASI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0. MOMENTUM : Jurnal Sosial Dan Keagamaan, 9, 42–62. https://doi.org/10.29062/mmt.v9i1.64
Hilali, M. (2020). PENEGAKAN KEDISIPLINAN DALAM CHARACTER BUILDING SISWA MTs UNGGULAN AL-QODIRI 1 JEMBER TESIS Oleh : PASCASARJANA IAIN JEMBER AGUSTUS 2020 i.
Ilahi1, R., Putra2, M. N., Munip3, A., & Mawardi4. (2019). Peran Guru Dalam Pembentukan Karakter Displin. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 07, 2162–2172.
Irawati, D., Masitoh, S., & Nursalim, M. (2022). Filsafat Pendidikan Ki Hajar Dewantara sebagai Landasan Pendidikan Vokasi di Era Kurikulum Merdeka. JUPE : Jurnal Pendidikan Mandala, 7(4), 1015–1025. https://doi.org/10.58258/jupe.v7i4.4493
Kristiawan, M. (2019). Analisis Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran. In UPP FKIP Univ. Bengkulu (Issue February).
Musya’Adah, U. (2018). Peran Penting Pendidikan Agama Islam Di Sekolah Dasar. Aulada: Jurnal Pendidikan Dan Perkembangan Anak, I(2), 9–27.
Nurhaliza, Lestari, E. T., & Irawani, F. (2021). Analisis Metode Ceramah dalam Pembelajaran IPS Terpadu di Kelas VII SMP Negeri 1 Selimbau Kabupaten Kapuas Hulu. Jurnal Pendidikan Sejarah, Budaya Sosial, 1(2), 11–19.
Pendidikan, J. (2022). Cakrawala. 9300(17).
Priatna, T. (2018). Inovasi Pembelajaran Pai Di Sekolah Pada Era Disruptive Innovation. Jurnal Tatsqif, 16(1), 16–41. https://doi.org/10.20414/jtq.v16i1.158
Salsabila, U. H., Jaisyurohman, R. A., Wardani, M. T., Yuniarto, A. A., & Yanti, N. B. (2020). Implementasi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Dalam Membentuk Pribadi Akhlakul Karimah. Pendidikan Dan Sains, 2(3), 370–385.
Sholeh, S. (2016). Konsep Pendidikan Islam yang Ideal: Upaya Pembentukan Keperibadian Muslim. Al-Hikmah: Jurnal Agama Dan Ilmu Pengetahuan, 13(1), 52–70. https://doi.org/10.25299/al-hikmah:jaip.2016.vol13(1).1511
Suandi, I. N. (2022). Metode Diskusi Kelompok untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Kelas VI SD. Journal of Education Action Research, 6(1), 135–140.
Wahyuni, D., & Setiyani, R. (2017). Economic Education Analysis Journal. Economic Education. 6(3), 669–682.
Wijaya, A. (2021). Eefektivitas Penerapan Metode Demonstrasi Pada Materi Koloid Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Kelas XII IPA MA DDI Entrop Kota Jayapura. Honai, 03(2), 56–67.