Konsep Diri Dalam Membangun Self Confidence Mahasiswa

  • Syahidin Al Hakim Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama Tuban
  • Muhammad Za'im Muhibbulloh Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama Tuban
Keywords: konsep diri (self concept), self confidence, membangun, mahasiswa

Abstract

Kepercayaan diri adalah sikap yakin terhadap kemampuan diri sendiri sehingga seseorang tidak mudah terpengaruh oleh orang lain. kepercayaan diri merupakan keyakinan individu terhadap kemampuannya dalam melakukan suatu tindakan. Adanya penelitian ini tidak lain bertujuan untuk mengetahui serta membangun kepercayaan diri yang diawali dari konsep diri. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode analisis deskriptif dan observasi. Dengan adanya konsep diri maka mahasiswa dapat atau bisa mengenali dirinya sendiri baik secara sadar maupun tidak. Konsep diri yang baik juga akan menimbulkan kepercayaan diri yang baik pula. Kepercayaan diri inilah yang nantinya dapat menjadikan seorang mahasiswa berkompetisi dalam budak akademik maupun non-akademik.

References

Arifin, N. A., & Ulfah. (2021). Perilaku Senyum untuk Membangun Konsep Diri. Indonesian Journal of Islamic Counseling.
Haque, R. A., Susanto, D., Damayanti, S. D., & Apriliani, R. (2022). Hubungan Konsep Diri dengan Kepercayaan Diri Siswa Berprestasi Kelas XI di SMK. Prosiding Seinar & Lokakarya Nasional Bimbingan dan Konseling.
Hidayati, S. R., & Savira, S. I. (2021). Hubungan Antara Konsep Diri dan Kepercayaan Diri dengan Intensitas Penggunaan Media Sosial Sebagai Moderator Pada Mahasiswa Psikologi Universitas Negeri Surabaya. Character: Jurnal Penelitian Psikologi.
Mdhy, M. A. (2022). Hubungan Antara Konsep Diri Dengan Kepercayaan Diri Pada MahasiswA/I I Stambuk 2012 Universitas Medan Area.
Resa, F. O., & Soetjiningsih, C. H. (2022). Hubungan Antara Konsep Diri dengan Kepercayaan Diri Pada Korban Body Shaming. Bulletin of Counseling and Psychotherapy.
Safitri, H., Rasimin, & Wahyuni, H. (2022). Korelasi Antara Self Concept dengan Public Speaking pada Peserta Didik. Jambura Guidance and Counseling Journal.
Sari, D. U., & Khoirunnisa, R. N. (2021). Hubungan Antara Konsep Diri Terhadap Kepercayaan Diri Mahasiswa Jurusan X yang Sedang Menyelesaikan Skripsi di Masa Pandemi Covid-19. Character: Jurnal Penelitian Psikologi.
Syaefullah, F. (2012). Hubungan Antara Konsep Diri dengan Prestasi Belajar Pada Mata Pelajaran Pengetahuan Dasar Teknik Mesin (PDTM) di SMKN 2 Kota Bandung. repository.upi.edu.
Tanjung, Z., & Amelia, S. H. (2017). Menumbuhkan Kepercayaan Diri Siswa. JRTI (Jurnal Riset Tindakan Indonesia).
Widayati. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Penemuan terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematis dan Self Concept dengan Mengontrol Kemampuan Awal Peserta Didik Kelas VII SMP pada Materi Bangun Datar. Jurnal Riset Pendidikan dan Inovasi Pembelajaran Matematika.
Published
2025-08-12
Section
Articles